Blog Dokter - Sakit tenggorokan adalah penyaki yang sudah di rasakan oleh semua orang. Sakit tenggorokan ini biasanya disebabkan oleh berbagai macam hal seperti radang tenggorokan, gejala flu, panas dalam dan lain sebagai nya. Namun kebanyakan orang merasakan sakit tenggorokan ringan pada saat mereka terkena flu.
Sakit tenggorokan juga bisa disebabkan oleh virus dan bakteri yang mungkin masuk ke dalam saluran tenggorokan kita. Untuk mengobati sakit tenggorokan sendiri sebenarya kita hanya perlu memanfaatkan cara-cara atau obat alami untuk mnyembuhkan sakit tenggorokan. Jadi tanpa obat dari dokter pun Kita bisa meringankan sakit akibat sakit tenggorokan.
10 Cara Alami Mengobati Sakit Tenggorokan
Sakit Tenggorokan |
Berikut 10 Cara Alami Mengobati Sakit Tenggorokan
1. Minumlah segelas susu hangat yang dicampur satu sendok madu itu dapat mengurangi rasa sakit pada tenggorokan anda
ADVERTISEMENT
2. Campurkan garam dalam air hangat gunakan untuk berkumur dua kali sehari. Cara ini cukup instan meredakan sakit tenggorokan.
3. Perbanyak minum air hangat dan hindari sesuatu yang dingin atau asam. Cairan yang hangat akan menenangkan tenggorokan Anda.
4. Perbanyak konsumsi vitamin C yang bisa didapat dari buah dan sayur
5. Hindari asap dan debu, karena dapat mengiritasi tenggorokan Anda lebih lanjut. Jauhi rokok atau lingkungan yang penuh asap rokok.
6. Bicara atau menyanyi seperlunya saja. Berikan tenggorokan Anda istirahat. Tindakan tersebut membantu Anda untuk pulih lebih cepat.
7. Pertimbangkan untuk mengonsumsi permen atau obat pelega tenggorokan. Terkadang makanan tersebut bisa membantu meringankan sakit tenggorokan Anda.
8. Konsumsi kunyit. Parut kunyit kemudian air hasil perasannya dicampur sedikit garam lalu diminum.
9. Jika sakit tenggorokan kronis, kurangi hal-hal yang menyebabkan iritasi seperti penggunaan pelembab udara dekat tempat tidur
10.Mengunyah cengkeh dapat mencegah iritasi pada tenggorokan. Meski awalnya terasa panas, namun panas tersebut hanya sebentar dan tenggorokan Anda akan terasa lebih baik.
Nah....!!!! 10 cara diatas dapat anda terapkan secepatnya, Jika cara diatas belum bisa meredahkan atau mengobati sakit tenggorokan anda segera periksakan ke dokter.
makasih atas infonya
ReplyDeleteSama2 Gan.
DeleteThanks kunjungannya.
sangat bermanfaat
ReplyDeleteIyyah Gan, Semoga setelah membaca atikel diatas sakit tenggorokan anda sembuh dengan cepat.
DeleteThanks atas kunjungannya.
perlu dicoba..
ReplyDeleteIyyah gan.
DeleteSelamat mencoba.
Trimakasih infonya, ane coba..deh
ReplyDeletetq gan tipsnya ane praktekin yaa , mdahan smbuh skit ane
ReplyDeleteThank
ReplyDeleteThanks gan
ReplyDelete.ane coba deh,it cengkehnya yg kering ato y masih basah ?
Thanks yh..
ReplyDeletethx gan, ohiya, kalo ane biasanya minum sedikit jahe atau nguyah permen jahe. tenggorokan lebih anget dan lumayan enak. sembuhnya juga cepet. :)
ReplyDeleteterima kasih banyak untuk informasinya dan salam kenal!!!
ReplyDeletecara mengobati kanker darah
Obat alami yg gampang dan mudah di dapat.
ReplyDeleteHatur thank you infonya.
doakan cepat sembuh ya,, ane coba dlu deh tips nya, thanks y
ReplyDeletemksh tipsnya
ReplyDeleteMakasih, perlu dicoba ...
ReplyDeleteThanks info nya Bu Doc, tenggorokan ane uda merah gini aaahhhh
ReplyDeletesakit bgt nih, sangat mengganggu aktivitas sehari2.. Saya memang sering sakit tenggorokan, dan pada akhirnya akan lebih parah lalu terkena flu. Apa ada cara mencegah sebelum terjadi flu ?
ReplyDeleteMakasih atas infonyaa...
ReplyDeleteBermanfaat bgt..